Soal Print fluida dinamis

  • Uploaded by: annisa
  • Size: 136.3 KB
  • Type: PDF
  • Words: 470
  • Pages: 3
Report this file Bookmark

* The preview only shows a few pages of manuals at random. You can get the complete content by filling out the form below.

The preview is currently being created... Please pause for a moment!

Description

SOAL FLUIDA DINAMIS 1. Perhatikan Gambar dibawah ini:

kran seperti gambar berikut! 

Sebuah pipa U berisi air dan minyak dalam keadaan stabil seperti gambar diatas. Jika massa jenis air 1 g/cm3 tinggi minyak 9 cm dan tinggi air 7 cm. Mass a jenis minyak adalah? Jika luas penampang kran dengan diameter D2 adalah 2 cm2 dan kecepatan aliran air di kran adalah 10 m/s tentukan: a) Debit air b) Waktu yang diperlukan untuk mengisi ember 5. Pipa saluran air bawah tanah memiliki bentuk seperti gambar berikut! 

2.

Jika luas penampang besar 10 cm2 dan luas penampang kecil 5 cm2. Apabila kecepatan aliran air pada pipa besar 2 m/s dengan tekanan 40 kPa, tekanan pada pipa kecil sebesar? 3. Jika luas penampang pipa besar adalah 5 m2 , luas penampang pipa kecil adalah 2 m2 dan kecepatan aliran air pada pipa besar adalah 15 m/s, tentukan kecepatan air saat mengalir pada pipa kecil! Sebuah bak besar berisi air, terdapat sebuah lubang seperti gambar diatas. Jika g = 10 m/s2, h2 = 40 cm dan Tinggi Bak 85 cm, maka berakah kecepatan semburan air dari lubang tersebut? 4. Ahmad mengisi ember yang memiliki kapasitas 20 liter dengan air dari sebuah

6. Tangki air dengan lubang kebocoran diperlihatkan gambar berikut! 

SOAL FLUIDA DINAMIS

Jarak lubang ke tanah adalah 10 m dan jarak lubang ke permukaan air adalah 3,2 m. Tentukan: a) Kecepatan keluarnya air  b) Jarak mendatar terjauh yang dicapai air c) Waktu yang diperlukan bocoran air untuk menyentuh tanah

Jika luas penampang A1 dan A2 masingmasing 5 cm2 dan 4 cm2 maka kecepatan air memasuki pipa venturimeter adalah.... 9. Pipa untuk menyalurkan air menempel pada sebuah dinding rumah seperti terlihat pada gambar berikut! Perbandingan luas penampang pipa besar dan pipa kecil adalah 4 : 1. 

7. Untuk mengukur kecepatan aliran air pada sebuah pipa horizontal digunakan alat seperti diperlihatkan gambar berikut ini! 

Jika luas penampang pipa besar adalah 5 cm2 dan luas penampang pipa kecil adalah 3 cm2 serta perbedaan ketinggian air pada dua pipa vertikal adalah 20 cm tentukan : a) kecepatan air saat mengalir pada pipa besar b) kecepatan air saat mengalir pada pipa kecil 8. Pada gambar di bawah air mengalir melewati pipa venturimeter. 

Posisi pipa besar adalah 5 m diatas tanah dan pipa kecil 1 m diatas tanah. Kecepatan aliran air pada pipa besar adalah 36 km/jam dengan tekanan 9,1 x 105 Pa. Tentukan : a) Kecepatan air pada pipa kecil b) Selisih tekanan pada kedua pipa  c) Tekanan pada pipa kecil (ρair = 1000 kg/m3) 10. Sebuah pipa dengan diameter 12 cm ujungnya menyempit dengan diameter 8 cm. Jika kecepatan aliran di bagian pipa berdiameter besar adalah 10 cm/s, maka kecepatan aliran di ujung yang kecil adalah....

SOAL FLUIDA DINAMIS 11.

  Jika diameter penampang besar dua kali diameter penampang kecil, kecepatan aliran fluida pada pipa kecil adalah....

Similar documents

Soal Print fluida dinamis

annisa - 136.3 KB

KTM_ PRINT

Lintang Kumala Dewi - 527 KB

PRINT 1

One Zone - 550.7 KB

print 1

Shelvy 1016 - 457.2 KB

PRINT 1

One Zone - 550.7 KB

LISTRIK DINAMIS & ENERGI DAYA

Rudi Santoso - 194.3 KB

Listrik Dinamis (Cari Rs)

Rudi Santoso - 183.3 KB

EAP PRINT

Wil Son - 67.1 KB

PRINT PWS

Ririn Irmayani - 79.2 KB

TOR MATERI print

Tio Pramuji - 143.9 KB

file print wudhuu

annisa abidin - 160.4 KB

© 2025 VDOCS.RO. Our members: VDOCS.TIPS [GLOBAL] | VDOCS.CZ [CZ] | VDOCS.MX [ES] | VDOCS.PL [PL] | VDOCS.RO [RO]