Profile ALC

  • Uploaded by: gusti
  • Size: 2.8 MB
  • Type: PDF
  • Words: 504
  • Pages: 14
Report this file Bookmark

* The preview only shows a few pages of manuals at random. You can get the complete content by filling out the form below.

The preview is currently being created... Please pause for a moment!

Description

Pendahuluan • ASTEKINDO Learning Center merupakan sarana bagi tenaga ahli dan professional dalam mengembangkan keprofesian dan meningkatkan kompetensinya. • ASTEKINDO Learning Center mengembangkan system pembelajaran berbasis teknologi informasi yang dapat diakses oleh seluruh tenaga ahli dan professional dari seluruh pelosok nusantara. • Modul pembelajaran terkini yang dibutuhkan dunia kerja diajarkan oleh para Pakar dibidangnya yang berasal dari Praktisi dan Akademisi yang kompeten. • Aplikasi PPKB dirancang untuk mempermudah Profesional dan Tenaga Ahli dalam penyusunan laporan Program Pengembangan Keprofesian

DESAIN PROGRAM

PKB P3SM

• ASTEKINDO PKB P3SM

TARGET PESERTA • Tenaga Ahli Konstruksi yang memiliki Sertifikat Kompetensi Kerja bidang Konstruksi yang merupakan Anggota Asosiasi Profesi Jasa Konstruksi dan Insinyur Profesional dalam memenuhi kewajiban Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan;

• Tenaga Kerja atau Professional dalam memelihara dan meningkatkan kompetensinya; • Mahasiswa dalam upaya untuk menambah wawasan dan pengatahuannya sebagai bekal dalam memasuki dunia kerja nyata; • Akademisi sebagai media dalam melakukan Diseminasi dan publikasi hasil penelitian dan karya ilmiah.

APLIKASI PKB P3SM

APLIKASI PKB P3SM

Sertifikat Elektronik dan materi tersimpan di aplikasi dan dapat diunduh sewaktu-waktu Sertifikat dapat diverifikasi melalui QR Code yang tercantum pada sertifikat

Peserta yang telah mendaftar tetapi tidak mengikuti kegiatan, tidak akan memperoleh sertifikat dan materi

PARTNERSHIP • ASTEKINDO Learning Center, mengelaborasi para pemangku kepentingan untuk bekerjasama dalam penyelenggaraan kegiatan pendidikan, pelatihan dan seminar secara daring menggunakan Aplikasi PKB P3SM yang terdiri dari: • Perguruan Tinggi • Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Kerja • Asosiasi baik Asosiasi Profesi dan Asosiasi Badan Usaha • Industri • Pakar / Instruktur Personal

• Sharing pendapatan yang menarik

Fasilitas • Memanfaatkan aplikasi PKB ASTEKINDO (PKB P3SM) • Blasting informasi menggunakan media pesan Whatsapp dan email kepada peserta yang ada di dalam data base PPKB ASTEKINDO • Video Conferencing “Zoom” • Peralatan multimedia yang terkini • Metode pembayaran peserta secara elektronik dalam aplikasi • Sertifikat dalam bentuk elektronik

Sistem Keuangan • • •

Mendaftar dan melakukan pembayaran Menerima notifikasi/pemberitahuan kegiatan Memperoleh akses untuk: • Modul • Tutorial • Menghadiri virtual Class • Konsultasi dengan instruktur (Q&A) • Asesmen • Sertifikat Kelulusan

Peserta

• •



Pembayaran dari peserta dilakukan secara online Notifikasi kepada instruktur jumlah peserta yang terdaftar secara real time Pembayaran kepada Instruktur/Narasumber dan pelaksana

Aplikasi PKB LPJK • • •

• Membuat Instrumen pegajaran • Modul/materi ajar • Video tutorial • Materi ujian • Mengunggah materi ajar dan video tutorial • Melaksanakan virtual class • Membimbing peserta

Instruktur/Narasumber

Mengelola kegiatan Melakukan verifikasi kegiatan pada aplikasi PPKB LPJK Melaporkan hasil kegiatan pada Aplikasi PPKB LPJK

Instrumen Pengajaran





Pencatatan kegiatan PKB Tenaga Kerja Konstruksi Ahli Merekap jumlah perolehan SKPK Tenaga Kerja Konstruksi Ahli

BUSINESS PROCESS (FLOWCHART) PELAKSANAAN KEGIATAN ASOSIASI PENYELENGGARA

PANITIA

IN PUT KEGIATAN

IN PUT DATA OLEH PANITIA

CREATE KEGIATAN PERMOHONAN KEGIATAN & NILAI SKPK

PPKB ONLINE LPJK

INSTRUKTUR NARASUMBER PANITIA BROADCAST

BROSUR/ PENGUMUMAN

TAYANG DI APLIKASI

PESERTA PENDAFTARAN

MEMILIKI SKA SESUAI DENGAN KLASIFIKASI

MEMILIKI SERTIFIKAT INSINYUR PROFESIONAL

PPKB INSINYUR PROFESIONAL PII

PEMBICARA

REALISASI KEGIATAN UNDUH SERTIFIKAT SERTIFIKAT LAPORAN KEGIATAN

APLIKASI PKB P3S MANDIRI

SHARING PENDAPATAN

KEGIATAN PKB YANG TELAH DILAKSANAKAN MELALUI APLIKASI PKB P3SM

TERIMA KASIH

Similar documents

Profile ALC

gusti - 2.8 MB

FAMILY PROFILE

Marielle De la Torre - 159.8 KB

Pupil\'s Profile

Ai Leen Anaz Nam - 116.6 KB

PROFILE AMZARUL

amzarul hakimi - 2.2 MB

Profile Amzarul

amzarul hakimi - 2.2 MB

Candidate Profile

Deepthi Chendhuluru - 55.1 KB

Yeywa profile

Nway Oo SaSa Hmue - 789.2 KB

Advocate profile

Sandra Tunayi - 2.7 MB

ANP Profile

- 6 MB

Candidate Profile

Deepthi Chendhuluru - 55.1 KB

Belarc Advisor Computer Profile

Tarun Bhatnagar - 227.5 KB

© 2024 VDOCS.RO. Our members: VDOCS.TIPS [GLOBAL] | VDOCS.CZ [CZ] | VDOCS.MX [ES] | VDOCS.PL [PL] | VDOCS.RO [RO]