Service Excellence For Security

  • Uploaded by: Muhamad alfien
  • Size: 773.8 KB
  • Type: PDF
  • Words: 800
  • Pages: 23
Report this file Bookmark

* The preview only shows a few pages of manuals at random. You can get the complete content by filling out the form below.

The preview is currently being created... Please pause for a moment!

Description

SECURITY SERVICE EXCELLENT TRAINING

Mengapa Client memilih

TDP sebagai

Provider Security…?

MENGAPA ANDA MEMILIH BEKERJA DI

TDP

Apakah anda bangga dengan yang anda miliki saat ini…?



Apa kabar……………………Luar Biasa



Security TDP……………….Is The Best



Security Service ……………Excellent

SECURITY SERVICE EXCELLENCE

Dimana Kebutuhan Manusia untuk RASA AMAN…….….? AKTUALISASI DIRI RASA HORMAT Penghargaan, Status SOSIAL Cinta, Rasa Memiliki

KESELAMATAN Perlindungan, Keamanan KEBUTUHAN PSIKOLOGI Makan, Minum, Tidur, Sex, dll

Apakah Rasa Aman Itu…? 

Keamanan  Keadaan bebas dari bahaya



Bahaya  Kondisi yang berpotensi untuk terjadi kecelakaan atau kerugian





Kejahatan



Kondisi dan Tindakan tidak aman

Resiko  Kemungkinan kejadian yang mengakibatkan kecelakaan atau kerugian 

Kerugian Material



Kecelakaan (Keselamatan Jiwa )

Siapa Yang Berhak Mendapatkan Pelayanan Kita……..??? COSTUMER  SETIAP ORANG YANG MEMBUTUHKAN JASA ATAU PELAYANAN KITA

1. Internal Costumer Management & Seluruh Karyawan

2. External Costumer  Nasabah  Karyawan nasabah  Tamu  Kontraktor & Supplier  Dll

Apa yang dibutuhkan oleh Customer…? Pelayanan Pelayanan Tidak Tidak Nyata Nyata

Pelayanan Nyata  

Petugas Petugas Security Security

 

Keramahtamahan Keramahtamahan

 

Perlengkapan Perlengkapan & & Kelengkapan Kelengkapan

 

Tulus Tulus & & Jujur Jujur

kerja kerja

 

Cepat Cepat Tanggap Tanggap

 

Sistem Sistem Access Access Control Control

 

Cekatan Cekatan

 

Pemeriksaan Pemeriksaan

 

Peduli Peduli

 

S SO OP P

 

 

CCTV CCTV & & Videophone Videophone

Ikhlas Ikhlas

 

 

Bangunan Bangunan

Dll. Dll.

 

Pagar, Pagar, dll dll

CERMIN CERMIN ETOS ETOS KERJA KERJA

NASI GORENG ala TDP

PELAYANAN APA YANG DIHARAPKAN COSTUMER KITA 





Dapat Dipercaya 

Konsistensi terhadap SOP



Memberikan bukti bukan hanya janji



Efisien

Produk yang Nyata 

Penampilan



Perlengkapan & Kelengkapan tugas



Lugas dalam melaksanakan tugasnya

Cepat Tanggap 

Tidak menunda waktu



Bersedia menolong



Komunikatif & Informatif

BAGAIMANA KITA MELAYANI COSTUMER 

Sikap,Perilaku & Penampilan



Kesan Positif



Perlakuan secara Individu



Cepat Tanggap



Memahami kebutuhannya

Standard Penampilan Rambut

Wajah



Pendek & Rapih



Cerah & Ceria



Alami



Ramah



Tidak disemir warna



Serius



Selalu diminyak



Tidak berjenggot dan Berkumis

Uniform

Aksesori



Bersih dan rapih



Jam tangan



Atribut lengkap



Cincin kawin



Kelengkapan tugas



Gelang, Kalung & Akik



Sesuai dgn ketentuan



Handphone & Accesoriesnya

Standard Penampilan Berdiri    

Tegap Fleksibel Pandangan kedepan Rilex tapi waspada

Duduk  Tegap  Pandangan kedepan  Ramah & bersahabat  Tidak bersandar

Berjalan

Berbicara

• Langkah pasti

• Ramah dan Sopan

• Pandangan lurus

• Kata-kata yg tepat

• Jalan cepat

• Intonasi suara • Mendengarkan

Kesan Pertama Positif Tampil Beda • • • •

Ramah Siap menolong / membantu Tatapan mata dan gerak tubuh Bersih dan terlihat Prima

Sambut dengan Keramahtamahan • • • •

Senyum yang tulus Ramah dan bersahabat Hormat sesuai kesemaptaan Tulus dan sungguh-sungguh

Fakta Tentang Senyum 

Senyum membuat Anda lebih menarik



Senyum mengubah perasaan



Senyum menular



Senyum menghilangkan stres



Senyum meningkatkan imunitas



Senyum menurunkan tekanan darah



Senyum membuat awet muda



Senyum membuat Anda kelihatan sukses



Senyum membuat orang berpikir positif

Prinsip Perbuatan Ikhlas  ATAS KEMAUAN SENDIRI  TANPA PAMRIH  DI TEMPAT SEPI (SENDIRI)  DILAKUKAN DENGAN RASA TENANG  MENIMBULKAN RASA LEGA/PLONG & NIKMAT  TIDAK PERNAH MENUNDA – NUNDA/MENAHAN  TIDAK PERNAH MENGHITUNG/MENGUNGKIT  MELUPAKAN SEGERA APA YG TLH DIKERJAKAN

Perlakuan Secara Individu Menyapa dengan Nama • Ramah & Tidak basa-basi • Menyebut nama dengan jelas Ciptakan Hubungan yang baik • Berkomunikasi : Mendengar, Menyimak dan bertindak • Berikan pujian dan penghargaan Mengenal lebih dalam • Berkomunikasi dan bertanya • Memperhatikan kebiasaan baik posistif dan negatif

Cepat Tanggap & Memahami Kebutuhannya Tanggapi dan Mengambil Tindakan •

Beri tanggapan dengan penuh perhatian



Berkomunikasi secara aktif dan efektif



Dekati/Datangi/Dengarkan/Tanggapi/Bertindak

Memahami keinginan •

Simak dengan percaya diri



Bertanya dan konfirmasikan keinginannya

Tunjukkan Kemampuan •

Lakukan dengan cepat dan akurat



Kalau tidak mampu minta bantuan rekan



Jadilah sebagai pemecah Masalah, bukan pembuat masalah

MENGATASI KOMPLAIN 

Segera Minta maaf atas ketidaknyamanan tsb



Dengar dan simak apa yang disampaikan



Beritahu bahwa kita akan melakukan tindakan



Tunjukkan sikap yang wajar



Lakukan tindakan perbaikan



Laporkan kepada atasan segera



Berikan jaminan dan bukan janji

8 ETOS KERJA (J.H Sinamo – Insitute Dharma Mahardika)

1.

Rahmat  Bekerja tulus penuh syukur

2.

Amanah  Bekerja benar penuh tanggung jawab

3.

Panggilan  Bekerja tuntas penuh integritas

4.

Aktualisasi  Bekerja keras penuh semangat

5.

Ibadah  Bekerja serius penuh kecintaan

6.

Seni  Bekerja cerdas penuh kreatifitas

7.

Kehormatan  Bekerja tekun penuh keunggulan

8.

Pelayanan  Bekerja paripurna penuh kerendahan hati Attitude + Skill + Knowledge = Professional

Similar documents

Service Excellence For Security

Muhamad alfien - 773.8 KB

Security Mindset

cykablyat - 118.1 KB

izin security

hariyanto bkl - 167.5 KB

Cyber security

Hitesh Ramnani - 1.1 MB

Security Awareness

Muhamad alfien - 4.9 MB

JOBDES SECURITY

nugroho sulistiyadi - 2.1 MB

Office Security

Erwin Calicdan - 647.5 KB

Cyber Security

Dr Mani - 116.3 KB

Calzados Security

Maria Jose Martinez - 186.3 KB

RECEIPT FOR PROSTHO

Marian Soliva - 412.2 KB

Pro Spring Security

Trưởng Phạm - 9.2 MB

Curriculum Map for CSS9

Ma'am Mharjz Dela Rosa - 198.5 KB

© 2024 VDOCS.RO. Our members: VDOCS.TIPS [GLOBAL] | VDOCS.CZ [CZ] | VDOCS.MX [ES] | VDOCS.PL [PL] | VDOCS.RO [RO]