Kelompok 3 PPT Infeksi Maternal

  • Uploaded by: elsa hartati
  • Size: 892.7 KB
  • Type: PDF
  • Words: 405
  • Pages: 12
Report this file Bookmark

* The preview only shows a few pages of manuals at random. You can get the complete content by filling out the form below.

The preview is currently being created... Please pause for a moment!

Description

INFEKSI MATERNAL Mata Kuliah : Keperawatan Maternitas II Dosen Pengampu : Ns.Sri Mulyati,S.Kep,M.Kes Kelompok 3: Hendri Arfansyah Mardiah Misra Rudi Hartono Samirah Prodi S1 Keperawatan JK Universitas Adiwangsa Jambi

DEFINISI

Infeksi maternal merupakan infeksi bakteri serius selama kehamilan yang bisa terjadi didalam rahim atau luar rahim. Kondisi ini merupakan saat terjadinya perkembangan tidak alami dalam tubuh, melibatkan saraf, sel, dan hormon kehamilan.

MANIFESTASI KLINIS    

Nyeri akut pada abdomen bawah Meningkatnya cairan vagina dan berbau Perdarahan vagina Kedinginan dan mati rasa

FAKTOR RESIKO Penderita diabetes Memiliki riwayat arbotus Menjalani perawatan invasif (tes merusak jaringan tubuh) untuk hamil Melahirkan untuk periode yang sangat lama Membawa janin didalam rahim, selama berjam -jam setelah pecahnya kantung mereka Berlama-lama didaerah tercemar selama trimester kedua dan ketiga Mengonsumsi daging tanpa diproses dalam jumlah besar

JENIS-JENIS INFEKSI MATERNAL 1. Penyakit Menular Seksual Penyakit yang disebabkan karena adanya invasi organisme virus, bakteri, parasit dan kutu kelamin yang sebagian besar menular melalui hubungan seksual, baik yang berlainan jenis ataupun sesama jenis.

2. Infeksi TORCH Suatu kelompok organisme yang mampu menembus plasenta dan mempengaruhi perkembangan janin. Empat jenis penyakit infeksi yaitu Toxsoplasmosis, infeksi lain (mis.Hepatitis), virus rubella, citomegalovirus, dan virus herpes simplex.

3. Human Papiloma Virus Jenis virus yang cukup lazim. Jenis yang berbeda dapat menyebabkan kutil atau pertumbuhan sel yang tidak normal (displasia) dalam atau di sekitar leher rahim atau dubur yang dapat menyebabkan kanker leher rahim atau dubur

4. Infeksi Traktus Genetalia a. Infeksi vagina salah satu penyakit yang umum diderita oleh kaum wanita diseluruh dunia. Salah satu penyebabnya adalah infeksi jamur yang merupakan salah satu faktor terpenting kedua penyebab infeksi vagina. b. Streptococcus Grup B Streptokokus Grup B (SGB) merupakan penyebab penting infeksi yang serius pada neonatus antara lain menyebabkan pneumonia, septikemia dan meningitis neonatal.

c. Infeksi Saluran Kemih (ISK) Infeksi yang terjadi di sepanjang saluran kemih, termasuk ginjal itu sendiri, akibat proliferasi suatu mikroorganisme. Sebagian besar ISK disebabakan oleh bakteri seperti jamur dan virus.

4. Infeksi Pasca Partum Sepsis puerperal atau demam setelah melahirkan adalah infeksi klinis pada saluran genital yang terjadi dalam 28 hari setelah abortus atau persalinan. Ditandai kenaikan suhu sampai 38° atau lebih selama 2 hari dalam 10 hari pertama pasca persalinan, dengan mengecualikan 24 jam pertama. Diukur peroral sedikitnya 4 kali sehari disebut morbiditas puerperalis.

5. Infeksi Umum a. Varicella Zoster b. Influenza c. Parotitis d. Rubella (campak) e. Coxackievirus B f. Listeriosis g. Tuberculosis (TB) h. Sindrom Syok Toksik (SST)

TERIMA KASIH

Similar documents

Kelompok 3 PPT Infeksi Maternal

elsa hartati - 892.7 KB

PROJETO MATERNAL 2 E 3

DAYANA OLIVEIRA - 88.4 KB

Projeto Lá Vem Hisrória (Maternal 3)

DAYANA OLIVEIRA - 70.4 KB

Info Ppt Final a Ppt

Maximus Gustavus - 76.6 KB

Maternal II PROJETO

DAYANA OLIVEIRA - 59 KB

Jurnal KTTU Kelompok 6

Agustin Dwi Merdiana - 138.1 KB

cybersecurity Seminar ppt

james adams - 608 KB

Maternal II Projeto

DAYANA OLIVEIRA - 59 KB

Ppt Parte2 Acf

Alejandro Cervantes - 643.3 KB

PPT - Epicor REST API

James Lee - 1.2 MB

Jurnal KTTU Kelompok 6

Agustin Dwi Merdiana - 138.1 KB

© 2024 VDOCS.RO. Our members: VDOCS.TIPS [GLOBAL] | VDOCS.CZ [CZ] | VDOCS.MX [ES] | VDOCS.PL [PL] | VDOCS.RO [RO]