PROPOSAL KEGIATAN DIKLAT UKM KAJIAN ISLAM KE-VI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN 2021
Sekretariat : Jl.Raya Veteran No 53 A Lamongan Website : pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected]
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
KATA PENGANTAR
Puji syukur senantiasa kami panjatkan kehadirat Allah SWT. Tuhan yang maha pengasih lagi maha penyayang. Sholawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW. Berkat pertolongan Allah SWT sehingga kami dapat menyelesaikan proposal kami yang berjudul “DIKLAT UKM Kajian Islam ke-VI”. Menyadari dalam penyusunan proposal ini masih terdapat kekurangan, baik dari segi redaksi maupun dari segi penulisan, mengingat kekurangan dan keterbatasan kami sebagai penulis. Namun demikian, berkat dorongan dan kerjasama dari UKM KAJIAN ISLAM. Alhamdulillah proposal ini dapat tersusun. Pada kesempatan ini, dengan segala kerendahan hati dan penuh rasa hormat kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu selesainya proposal ini. Semoga kebaikan yang telah diberikan dapat balasan yang berlipat ganda dari Allah SWT. Akhir kata kami berharap semoga proposal ini dapat bermanfaat bagi UKM Kajian Islam. Aamiin
Lamongan, 28 oktober 2021
Penyusun
ii
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR..........................................................................................................ii DAFTAR ISI.........................................................................................................................iii LEMBAR PENGESAHAN................................................................................................. iv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang.............................................................................................................1 B. Tujuan dan Manfaat .................................................................................................1 C. Landasan Pelaksanaan .............................................................................................1 BAB II PELAKSANAAN A. Nama Kegiatan ........................................................................................................3 B. Bentuk dan Sasaran Kegiatan ..................................................................................3 C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan ..............................................................................3 D. Panitia .....................................................................................................................3 E. Susunan Acara .........................................................................................................3 F. Anggaran Dana............................................................................................................4 BAB III PENUTUP.............................................................................................................. 7 Lampiran
iii
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
LEMBAR PENGESAHAN Kegiatan Diklat UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN
KETUA PELAKSANA,
KETUA UKM
KETUA PANITIA
MOH. NIZAR IHYA U.
ANGGITA YULI H.
MENGETAHUI, PEMBIMBING UKM KAJIAN ISLAM
DWI APRILIANTO, Lc.,MHI
MENYETUJUI, a.n Rektor Universitas Islam Lamongan KEPALA BIRO BAKASI
NOER RAFIKAH ZULYANTI, S.So.,MA
iv
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Organisasi Mahasiswa adalah suatu organisasi pengembangan yang dasarnya sudah dimiliki sebelumnya. Organisasi sangatlah penting sebagai wadah atau jalan untuk mengembangkan bakat para mahasiswa khususnya di organisasi-organisasi yang ada di Univesitas Islam Lamongan. Di sebuah organisasi haruslah ada suatu kekompakan/kerjasama sehingga bisa mencapai suatu tujuan yang sudah di targetkan bersama. Namun itu semua tidaklah mudah seperti apa diperkirakan karna bukan hanya sulit untuk mencapai tujuan tapi sangatlah sulit dan berat untuk melakukannya apalagi di dalam tubuh organisasi tidak ada suatu kekompakan dan kerja sama. Maka dengan itu, kami atas nama UKM Kajian Islam Unisla mengadakan kegiatan ini untuk membentuk anggota baru sebagai pondasi awal pembetukan mahasiswa yang pada ahirnya nanti menjadi orang yang berguna di masyarakat, kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan dari program UKM Kajian Islam Unisla yang dapat kami jadikan sebagai sebuah manifesto kecintaaan kami kepada pahlawan revolusi islam yang menuntun kita semua dari zaman jahiliyah menuju zaman ilmiyah yakni Nabi Muhammad SAW, dan menjadi sarana untuk silaturrahim dan membentuk kepribadian yang lebih baik terutama kepada generasi muda kita. Aamiin B. Tujuan dan Manfaat Adapun tujuan dilaksanakannya kegiatan UKM ini adalah : 1. Menyatukan mahasiswa yang baru dengan anggota yang senior 2. Menjalin Ukhwah antar Warga Nahdlatul Ulama’ 3. Membentuk pondasi awal organisasi UKM Kajian Islam 4. Meningkatkan tali silaturahim antara umat Islam dan media introspeksi diri dalam menjalani kehidupan sehingga berpengaruh pada daya spiritualitas masyarakat akan kualitas dan persentasi keimanan. 5. Memberikan motivasi kepada generasi penerus agar selalu memegang teguh tali agama dan dapat membentengi diri dengan keimanan dan ketakwaan yang kuat. 1
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
Dengan diadakannya kegiatan ini diharapkan memberikan manfaat sebagai berikut : 1. Untuk regenerasi UKM Kajian Islam UNISLA 2. Untuk mempererat Ukhuwah Islamiyah 3. Untuk memebentuk karakter kepemimpinan dan keorganisasian
C. Landasan pelaksanaan 1. Tri Dharma Perguruan Tinggi 2. Visi dan Misi Universitas Islam Lamongan 3. Kegiatan ini kami ambil dengan berlandaskan risalah Islamiyah Ahlu Sunnah Wal Jama’ah An Nahdliyin dengan tujuan dan manfaat yang diharapkan tercapai 4. Implementasi dari program kerja
2
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
BAB II PELAKSANAAN
A. Nama Kegiatan Kegiatan ini bernama “Diklat UKM Kajian Islam ke-VI” B. Bentuk dan Sasaran Kegiatan Kegiatan ini bernama Diklat UKM Kajian Islam dengan tema “Menyongsong mahasiswa progresif, visioner & berintegritas tinggi " Peserta diikuti dari seluruh anggota UKM Kajian Islam Dimana dalam kegiatan ini berjumlah Panitia
: 50
Anggota
: 150
Jumlah
: 200
C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Hari
: Sabtu s/d Minggu
Tanggal
: 20 s/d 21 November 2021
Pukul
: 08.00 WIB – Selesai
Tempat
: Kegiatan ini dilaksanakan di Gedung Pascasarjana UNISLA
D. Panitia Susunan Panitia ( Terlampir, jika sebagai penyelenggara) /surat tugas dan sertifikat (bagi peserta kegiatan/kompetisi) E. Susunan Acara (terlampir)
3
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
F. Anggaran Dana RENCANA ANGGARAN DANA UKM KAJIAN ISLAM " Kegiatan Diklat UKM Kajian Islam Ke-VI " UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN A. Estimasi Pemasukan No
Uraian
Jumlah (Rp)
Dana dari 1
Universitas
2
Iuran Panitia
3
Iuran Peserta
Rp. 1
Paket
1
Kali
4.000.000,-
Rp. 4.000.000 ,-
50
Orang
1
Kali
Rp. 10.000,-
Rp. 500.000,-
150
Orang
1
Kali
Rp. 30.000,-
Rp. 4.500.000 ,-
Total Estimasi Pemasukan Rp. 9.000.000,-
B. Anggaran Dana NO Uraian
Volume
Harga Satuan
Jumlah (Rp)
1.
Proposal
3
Bendel
1
Kali
Rp. 15.000,-
Rp. 45.000,-
2.
Cetak LPJ
3
Bendel
1
Kali
Rp. 15.000,-
Rp. 45.000,-
3.
Banner
1
Paket
1
Kali
Rp. 100.000,-
Rp. 100.000,-
4.
Sewa Kamera
1
Paket
1
Kali
Rp. 150.000,-
Rp. 150.000,-
5.
Konsumsi Pemateri
3
Orang
1
Kali
Rp. 35.000,-
Rp. 105.000,-
6.
Konsumsi Panitia
50
Orang
4
Kali
Rp. 7.000,-
Rp. 1.400.000,-
7.
Konsumsi Peserta
150
Orang
4
Kali
Rp. 7.000,-
Rp. 4.200.000,-
8.
Buah-buahan
1
Paket
1
Kali
Rp. 120.000,-
Rp. 120.000,-
9.
Piring Sterofoam
1
Paket
1
Kali
Rp. 20.000,-
Rp. 20 .000,-
4
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
10. Masker&
1
Paket
1
Kali
Rp. 50.000,-
Rp. 50.000,-
12. Jajan Kiloan
5
Paket
1
Kali
Rp. 50.000.-
Rp. 250 .000,-
13. Cindramata
3
Paket
1
Kali
Rp. 15.000,-
Rp. 45.000,-
14. Bingkisan
4
Paket
1
Kali
Rp. 15.000,-
Rp. 60.000,-
15. Air Minum botol
1
Dus
1
Kali
Rp. 35.000,-
Rp. 35.000,-
16. Air Minum Dus
2
Paket
1
Kali
Rp. 15.000,-
Rp. 30.000,-
17. Bisaroh pemateri
3
Orang
1
Kali
Rp. 150.000,-
Rp. 450.000,-
18. Sertifikat peserta
150
Orang
1
Kali
Rp. 3.000,-
Rp. 450.000,-
19. Sertifikat Panitia
50
Orang
1
Kali
Rp. 3.000,-
Rp. 150.000,-
20. Stiker
150
Orang
1
Kali
Rp. 2.000,-
Rp. 300.000,-
21. Amplop Bisyaroh
5
Buah
1
Kali
Rp. 2.000,-
Rp. 10.000,-
22. Print Undangan +
7
Paket
1
Kali
Rp. 5.000 ,-
Rp. 35.000,-
23. Daftar Hadir Tamu
1
Paket
1
Kali
Rp. 500,-
Rp. 500,-
24. Daftar Hadir Peserta
5
Paket
5
Kali
Rp. 2.500,-
Rp. 12.500,-
25. Daftar Hadir Panitia
2
Paket
2
Kali
Rp. 1.000,-
Rp. 2.000,-
26. CV Pemateri
3
Paket
1
Kali
Rp. 1000,-
Rp. 3000,-
27. Id Card Peserta
150
Paket
1
Kali
Rp. 4.000,-
Rp. 600.000,-
28. Id Card Panitia
50
Paket
1
Kali
Rp. 4.000,-
Rp. 200.000,-
handsanitizer
Dosen/Rektor
Amplop
5
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
28. Spidol
2
Paket
1
Kali
Rp. 10.000,-
Rp. 20.000,-
29. Bulpen
5
Paket
1
Kali
Rp. 1.000,-
Rp. 5.000,-
30. Kertas Plano
7
Paket
1
Kali
Rp. 3.000,-
Rp. 21.000,-
31. Map
2
Paket
1
Kali
Rp. 2.000,-
Rp. 4.000
32
1
Paket
1
Kali
Rp. 10. 000,-
Rp. 10.000
4
Paket
1
Kali
Rp. 500,-
Rp. 2.000,-
34. Hadiah Pensi
4
Paket
1
Kali
Rp. 15.000,-
Rp. 60.000,-
35. Perlengkapan
1
Paket
1
Kali
Rp. 10.000,-
Rp. 10.000,-
Lakban
33. Print Roundown Acara
Outbond Total Dana
Rp. 9.000.000,-
6
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
BAB III PENUTUP
Demikian proposal rencana kegiatan diklat ini kami buat sebagai gambaran umum akan konsep-konsep dalam acara tersebut untuk dijadikan pertimbangan demi kesuksesan acara ini. Dan kami harapkan kerjasama untuk seluruh komponen pihak yang bersangkutan agar bekerja semaksimal mungkin agar bias mensukseskan acara tersebut. Atas kerjasama dan dukungannya kami sampaikan banyak terima kasih. Harapan setelah terlaksananya acara diklat anggota baru UKM Kajian Islam ini adalah, sebagai berikut; a. Agar calon anggota UKM Kajian Islam menjadi aktif di dalam organisasi, b. Membangun kemistri antar anggota, c. Menemukann potensi peserta d. Memahami harapan peserta e. Meningkatkan pengetahuan peserta .
7
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
Lampiran SUSUNAN PANITIA “KEGIATAN DIKLAT UKM KI KE-VI” UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN 2021 Penanggung Jawab Teknis : KEPALA BIRO BAKASI Penasehat
: Dr. Dwi Aprilianto, Lc.,MHI
Ketua Umum
: Moh Nizar Ihya’ulumuddin
Streming Comite
: M. Mufti Shulchi
Ketua
: Anggita Yuli Hartini
Wakil Ketua
: M. Fikri Fardiansyah
Sekretaris
: Nihayatul Mas’ulah
Wakil Sekretaris
: Rufaidah Baqiyatus S.
Bendahara
`
: Nurul Afifah
Wakil Bendahara
: Risa Susanti
Sie. Acara
: Izzulhaq Addakhil (Koord) Nuril Aminatuz Zahroh Imamatun Nadzifah Alfina Gayu Anggraini Luluk Hariyanti
Sie. Konsumsi
: Oktafia Lisania Dewi (Koord) Sukma Alifatul Faizah Cynthia Ayu Pratiwi Novia Damayanti Rofiatus Sa’adah Miftachur Rochmah Sharda Chilmi Illiyyina Urfa
8
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
Sie. Dokumentasi
: Riyan Habib Aqil (Koord) Andika Maulana Putra Denia Venisa Putri Jahro’ Layyina Ulin Nuhaa Dwiky Suhermawan Fariha Khoirotun N. Mamlu’atur Rohmah Al Arda Ayu Firnanda Rizky Ananda Nugraha Anis Hilda Intani
Sie. Humas
: Olivia Febrian Hartanti (Koord) Dwi Nur L Eva Mafrihatul Adhimah Siska Dwi Sefiana
Sie. Perlengkapan
: Ahmad Shihabbuddin (Koord) M. Ali Mauluddin Ahmad Dahlan Misbahul Munir Pramudita Indra Wardana Mukamat. Efendi Izzatu Iltazzati Wifadah Kurniawati Siti Amelia Adetiyan Azifatul Khusna
Sie. Sekretariatan
: Farah Destria Rifanah (Koord) Nur Kholifah Af’Idatul Aiza Farah Dwi Amalia Niswatin Nadhila 9
UKM KAJIAN ISLAM UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN Seketariat: Jl.Raya Veteran No 53 A website: pusatkarir.unisla.ac.id/ e-mail:
[email protected] Ig : @unisla
Lampiran JADWAL KEGIATAN DIKLAT UKM KI KE-VI UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN 2021 Tanggal
20 November 2020
21 November 2020
Waktu
Kegiatan
Fasilitator
08.00-09.00 Registrasi
Panitia
09.00-10.00 Opening ceremony Materi 1 + Resume 10.00-11.30 materi (pengenalan UKM) 11.30-13.00 ISHOMA Materi 2 + Resume 13.00-14.30 materi (keorganisasian) Materi 3 + Resume 14.30-16.00 materi (Keaswajaan) Persiapan Pensi & 16.00-16.30 Ice Breaking ISHOMA & 16.30-19.00 Istighosah 19.00-19.30 Pematangan Pensi 19.30-22.00 Pensi 22.00-04.00 Istirahat (tidur) 04.00-05.30 Sholat Subuh 05.30-06.30 Senam Pagi 06.30-07.00 Sarapan Outbond + Bersih07.00-08.30 bersih 08.30-10.00 RTL 10.00Penutupan Diklat Selesai
Panitia
Penanggung Jawab Sie kesekretariatan Sie acara
Moh Mansyur Arif., SE
Sie acara
Panitia
Sie Konsumsi
M. Furqon Wahyudi M.Pd
Sie Acara
Dr. Muhammad Asrori. M.Pd
Sie Acara
Panitia
Sie Acara
Panitia
Sie Acara
Panitia Panitia Panitia Panitia Panitia
Sie acara Sie Acara Sie Acara Sie acara Sie acara Sie Konsumsi
Panitia
Sie Acara
Panitia
Sie Acara
Panitia
Sie acara
10